cara melihat source code suatu website

assalamualikum wr.rb

selamat pagi kawan semua semoga harimu cerah sama dengan suasana pada pagi ini , ok langsung saja pada pagi ini saya akan membagikan sebuah tutorial cara melihat source code website atau bloq , pasti kawan semua penasaran bagaimana cara melihat source code suatu website kan , caranya cukup mudah kox, langkah langkahnya seperti dibawah ini




                 cari website yang akan dilihat source codenya.







         


               halaman depan

               pada tutorial kali ini akan menggunakan halaman depan dari www.ITSEEBOY.ml , sesudah loading secara sempurna,
              klik kanan pada pada halaman tersebut. maka akan muncul pilihan dan pilih "view page source" .






           secara otomatis akan muncul sebuah halaman baru , dan disitulah kita akan meliha source kodennya , membukanya di muzila firefox seperti dibawah ini.





                             source kode website

pada halaman diatas kita bisa melihat kode html dan css .
apa yang dipakai bahkan sampai kode Javascript juga bisa dilihat, biasanya pada kode Javascript sudah di encripsi sehingga susah untuk dibaca.
Pada beberapa website atau blog, terkadang sang creator mencegah agar halaman websitenya tidak bisa di klik kanan, cara untuk mengatasinya adalah dengan memilih menu option pada browser dan pilih “lihat sumber laman” pada chrome, pada firefox pilih “View Page Source” atau langsung tekan CTRL + U secara bersamaan. Setelah kita melihat source codenya, tinggal kita pelajari isi kode tersebut dan semoga mendapat ide baru yang bisa diterapkan dalam pembuatan web.

Lebih jelas untuk melihat kode sumber atau source code pada halaman web:

  • Firefox – CTRL + U (tekan tombol CTRL dan U pada keyboard secara bersamaan). atau menuju ke menu “Firefox” dan kemudian klik pada “Web Developer” dan kemudian “Page Source”.
  • Internet Explorer – CTRL + U. Atau klik kanan dan pilih “View Source”.
  • Chrome – CTRL + U. Atau dapat mengklik ikon tiga garis horizontal di sudut kanan atas. Kemudian klik pada “Tools” dan pilih “View Source”.
  • Opera – CTRL + U. Atau juga dapat klik kanan pada halaman web dan pilih “View Page Source”. 

 

CatatanKetika kita melihat source code website atau blog, hal yang perlu di-ingat adalah source code yang ditampilkan adalah hanya source code yang diproses oleh browser itu sendiri, bukan source code yang diproses oleh server (seperti PHP).

terimakasih telah berkunjung di www.itseeboy.ml jangal lupa share ya dan tunggu update artikel selanjutnya
wasalam  

Seorang penulis aktif di bidang seo sejak 2016 sampai sekarang(2023). suka berbagi dan mempelajari hal baru tentang teknologi dan informasi. Alumni Uniks(Universitas Islam Kuantan Singingi) Dan Aktif Mengajar Guru TIK di SMAN 2 Singingi.

Previous
Next Post »
0 Komentar